Ciri-Ciri / Sifat-Sifat Munafik Manusia :
1. Apabila berkata maka dia akan berkata bohong / dusta.
2. Jika membuat suatu janji atau kesepakatan dia akan mengingkari janjinya.
3. Bila diberi kepercayaan / amanat maka dia akan mengkhianatinya.
Untuk disebut sebagai orang munafik sejati sepertinya harus memenuhi semua ketiga persyaratan di atas yaitu pembohong, pengkhianat dan pengingkar janji. Jika baru satu atau dua ciri saja mungkin belum menjadi munafik tapi baru calon munafik.
1. Berbohong / Dusta
Bohong adalah mengatakan sesuatu yang tidak benar kepada orang lain. Jadi apabila kita tidak jujur kepada orang lain maka kita bisa menjadi orang yang munafik. Contoh bohong dalam kehidupan keseharian kita yaitu seperti menerima telepon dan mengatakan bahwa orang yang dituju tidak ada tetapi pada kenyataannya orang itu ada. Contoh lainnya seperti ada anak ditanya dari mana oleh orang tuanya dan anak kecil itu mengatakan tempat yang tidak habis dikunjunginya.
2. Ingkar Janji
Seseorang terkadang suka membuat suatu perjanjian atau kesepakatan dengan orang lain. Apabila orang itu tidak mengikuti janji yang telah disepakati maka orang itu berarti telah ingkat janji. Contohnya seperti janjian ketemu sama pacar di warung kebab bang piih tetapi tidak datang karena lebih mementingkan bisnis. Misal lainnya yaitu seperti para siswa yang telah menyepakati janji siswa namun tidak dilaksanakan dengan penuh tanggungjawab.
3. Berkhianat/ Tidak Amanah
Khianat mungkin yang paling berat kelasnya dibandingkan dengan sifat tukang bohong dan tukang ingkar janji. Contohnya seorang yang di amanahkan menjaga harta tapi beliau menggunakan harta itu untuk kepentingan dirinya sendiri.
Di Bawah adalah antar 30 Sifat Munafik yang boleh wujud pada diri dan membuatkan kita jadi munafik secara tak sedar. Bacalah dan semaklah samada sifat2 itu ada pada kita. Jika ada usahalah untuk memperbaiki.
30 Sifat Munafik Yang Wujud Dalam Hati Kita:
Sifat Yang Ke-1 : Dusta
Sifat Yang Ke-2 : Khianat
Sifat Yang Ke-3 : Fujur dalam Pertikaian
Sifat Yang Ke-4 : Mungkir dan Ingkar Janji
Sifat Yang Ke-5 : Malas Beribadah
Sifat Yang Ke-6 : Riya
Sifat Yang Ke-7 : Sedikit Berdzikir
Sifat Yang Ke-8 : Mempercepat Shalat
Sifat Yang Ke-9 : Mencela Orang-Orang yang Taat dan Sholeh
Sifat Yang Ke-10 : Memperolok-olokkan Al Quran, As Sunnah, dan Rasulullah saw
Sifat Yang Ke-11 : Bersumpah Palsu
Sifat Yang Ke-12 : Tidak Mahu Berinfaq
Sifat Yang Ke-13 : Tidak Memiliki Kepedulian terhadap Nasib Kaum Muslimin
Sifat Yang Ke-14 : Suka Menyebakan Kabar Dusta
Sifat Yang Ke-15 : Mengingkari Takdir
Sifat Yang Ke-16 : Mencaci maki Kehormatan Orang-Orang Sholeh
Sifat Yang Ke-17 : Sering Meninggalkan Shalat Berjamaah
Sifat Yang Ke-18 : Membuat Kerosakan di Muka Bumi dengan Dalih Mengadakan Perbaikan
Sifat Yang Ke-19 : Tidak Ada Kesesuaian antara Zahir dengan Batin
Sifat Yang Ke-20 : Takut Terhadap Kejadian Apa pun
Sifat Yang Ke-21 : Berudzur dengan Dalih Dusta
Sifat Yang Ke-22 : Menyuruh Kemungkaran dan Mencegah Kemakrufan
Sifat Yang Ke-23 : Bakhil
Sifat Yang Ke-24 : Lupa Kepada Allah swt
Sifat Yang Ke-25 : Mendustakan janji Allah dan Rasul-Nya
Sifat Yang Ke-26 : Lebih Memperhatikan Zahir, Mengabaikan Batin
Sifat Yang Ke-27 : Sombong dalam Berbicara
Sifat Yang Ke-28 : Tidak Memahami Islam (Ad Din)
Sifat Yang Ke-29 : Bersembunyi dari Manusia dan Menantang Allah dengan Dosa
Sifat Yang Ke-30 : Senang dengan Musibah yang Menimpa Orang-Orang Beriman dan Dengki Terhadap Kebahagiaan Mereka
Semoga kita semak sifat2 di atas agar kita boleh perbaiki kelemahan kita dan menjadi Hamba Allah yg lebih taat dan patuh dan bersungguh-sungguh.
Selasa, 22 Januari 2013
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Diberdayakan oleh Blogger.
Followers
About Me
- Unknown
Mengenai Saya
Popular Posts
-
Download Empire Earth 2 [Full] [RIP] [Indowebster] [253 MB] [685 MB] [Crack] [Keygen] - See more at: http://othercomp.blogspot.com/2...
-
Linux adalah sebuah Unix-jenis sistem operasi awalnya dibuat oleh Linus Torvalds dengan bantuan dari pengembang di seluruh dunia. Dikemban...
-
good afternoon
-
Mitos di balik gurihnya pecel lele Merdeka.com – 1 jam 5 menit lalu MERDEKA.COM. Saat mendengar pecel lele, terutama bagi yang pernah men...
-
Kebun botani (atau taman botani) adalah suatu lahan yang ditanami berbagai jenis tumbuhan yang ditujukan untuk keperluan koleksi, penelit...
-
Serunya, Hotel Ini Gunakan Tema Negeri Dongeng! Dreamers Radio – Sab, 10 Mei 2014 DREAMERSRADIO.COM - Jika kalian berpikir bahwa cerita d...
-
Sebagai Negara dengan iklim tropis, sangat wajar jika kemudian Indonesia ditumbuhi beragam tanaman yang menyimpan sejuta khasiat. He...
-
Batuan endapan atau batuan sedimen adalah salah satu dari tiga kelompok utama batuan (bersama dengan batuan beku dan batuan metamorfosis...
-
Steve Bruce Turunkan Lapis Kedua Hadapi Everton Minggu, 11 Mei 2014 08:04 WIB ist Logo Hull City TRIBUNNEWS.COM - Berada di zona aman, ...
-
5 Langkah Membuat Cepol Ala Balerina Oleh Puteri Fatia – Sab, 26 Jan 2013 17:50 WIB Model rambut cepol tinggi kini semakin populer dan di...
Blogger templates
JUDUL BLOG
JANGAN PERNAH MENGHADAP BELAKANG SELALU MENGAHADAP KE DEPAN
Archive
-
▼
2013
(1760)
-
▼
Januari
(42)
- 10 Fakta Menarik Mengenai Catur
- Seni dari Buku yang Unik
- 5 Binatang Dengan Bentuk Paling Menakutkan di Dunia
- 10 Cedera Paling Aneh di Dunia
- 5 Handphone Populer di Masa Lalu
- 6 Tweet Paling Berkesan di Dunia
- Hewan Tercepat di Dunia
- 7 Orang sial Paling Unik di Dunia
- Sejarah peterpan Band
- 7 Binatang Paling Lambat di Dunia
- 10 Orang Yang Mempunyai IQ Tertinggi Di Dunia
- 10 Orang Bodoh yang Menjadi Sukses di Dunia
- Penghargaan News Maker of The Year 2012 untuk SBY
- Jokowi Raih Penghargaan World Mayor Project 2012
- Virus Komputer Pertama di Dunia
- Asal Mula Kulkas di Dunia
- 4 Kejadian Teraneh di Dunia
- 5 Perkumpulan Paling Rahasia Di Dunia
- Penakluk Gunung Everest Pertama di Dunia
- 10 Putri Kerajaan Tercantik Di Dunia
- 10 Ilmuwan Tersadis di Dunia
- Cara Ngupil yang Baik
- Keunikan Yang Hanya Ada di Jepang
- Jangan berhenti mencintaiku.Jangan pernah duakan h...
- Ciri-Ciri / Sifat-Sifat Munafik Manusia :1. Apabil...
- 7 Tips Mengenali Orang Yang Sedang Berbohong, yait...
- 10 ciri-ciri Cowok yang sedang jatuh cinta denga...
- ciri-ciri orang yang mencintai kalian 1. Orang yan...
- Air yang sehat harus memenuhi beberapa persyaratan...
- SYARAT-SYARAT PEMERINTAHAN DEMOKRASI Syarat-syara...
- kriteria rumah sehat adalah sebagai berikut: 1. Ke...
- 7 keajaiban dunia
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- 16 Jembatan Terseram
- 10 Keajaiban Geologis di Dunia
- 10 Keajaiban Geologis di Dunia
- Sir Alex Ferguson: Cristiano Ronaldo Salah Satu Pe...
- Patrice Evra: Manchester United Mampu Bungkam Real...
- Sir Alex Ferguson: Robin Van Persie Striker Komplet
- Cristiano Ronaldo Yakin Disambut Hangat Di Old Tra...
- Roberto Mancini: Selisih Gol Tentukan Gelar Juara
-
▼
Januari
(42)
0 komentar:
Posting Komentar